A. Pendahuluan
Assalamualaikum wr.wb, apa kabar semuanya ? kembali lagi dengan saya di MY BLOG. Pada kesempatan saya kali ini, saya akan sharing tentang pengenalan Linux.
B. Latar Belakang
Linux salah satu sistem operasi yang bersifat open source.
C. Alat dan Bahan
1. PC.
2. Internet.
D. Maksud dan Tujuan
Untuk mengenal lebih tentang linux.
E. Waktu yang dibutuhkan
30 menit.
F. Pembahasan
Linux sendiri merupakan sebuah operation system open source yang gratis dibawah lisesni GNU (Genuine Not Unix). Linux merupakan turunan dari UNIX. UNIX sendiri merupakan sebuah sistem operasi komputer yang portable, multi user, dan multi tasking.
Dengan kode lisensi yang berasal dari GNU anda dapat memperoleh program sekaligus kode lisensinya secara lengkap sengan gratis. Anda juga dapat mengubah dan mengkopi kode sumber sebanyak yang anda mau dan itu semua legal dibawah lisensi.
Nama linux sendiri berasal dari nama pembuatnya yaitu "Linus Torvalds" dan diperkenalkan pada tahun 1991. Pinguin dipilih sebagai logo pada linux. Awalnya Linus sedang berjalan-jalan dipantai kemudian dipatok oleh seekor pinguin dan Linus mengalami demam selama berhari-hari. Pemilihan pinguin sebagai logo adalah agar siapapun yang menggunakan linux tergila-gila.
Struktur system pada linux terdiri dari tiga komponen utama :
1. Kernel
Kernel merupakan sebuah perangkat lunak yang menjadi bagian utama dari sebuah sistem operasi. Kernel menyediakan sebuah fungsi untuk menjalankan proses, dan menyediakan layanan untuk menjalankan fungsi dan mengatur proteksi pada perangkat keras.
Merupakan kumpulan fungsi standar dimana setiap aplikasi dapat berinteraksi dengan inti dari sebuah sistem yaitu kernel.
Merupakan perangkat lunak sytstem yang dirancang untuk membantu, menganalis, mengkonfigurasi, menfoptimalkan, mengatur, dan memanage termasuk semua program yang diperlukan untuk menginisialisasi sistem.
https://id.wikipedia.org/wiki/Linux
http://2010122-if-unsika.blogspot.com/2012/10/struktur-sistem-operasi-linux.html
http://www.belajar-komputer-mu.com/2010/02/pengertian-linux-sistem-operasi-linux.html
Nah, itu dia sekian sharing dari saya. Mohon maaf jika ada salah kata, dan semoga bermanfaat.
Wassalamualaikum wr.wb
EmoticonEmoticon