Thursday, March 7, 2019

NAT | Hari ke - 16

A. Pendahuluan

    Assalamualaikum wr.wb, apa kabar semuanya ? semoga baik - baik saja. Iya pada kesempatan say kali ini saya akan membahas sedikit tentang Network Address Translation atau NAT.


B. Latar Belakang
    Bagaimana jika kita ingin mengakses internet tetapi kita menggunakan ip private sedangkan ip private secara umum digunakan pada jaringan lokal atau LAN yang membantu untuk transfer data ?.  Nah, supaya kita dapat mengakses internet kita membutuhkan bantuan router yang digunakan untuk melakukan Network Address Translation atau NAT.

C. Alat dan Bahan
     1. PC
     2. Internet

D. Maksud dan Tujuan
     Menjadi lebih paham tentang apa itu NAT, dan pengimplementasiannya.

E. Pembahasan
    Network Address Translation atau NAT merupakan sebuah tahapan dimana ip private atau lokal diubah kedalam ip public. Karena pada umumnya internet hanya menggunakan / mengenali ip public.  Static NAT merupakan proses pengubahan ip private menjadi ip publik secara oleh router yang dikonfigurasi secara manual oleh administrator jaringan. NAT menjadi solusi atas permasalahan yang terjadi saat ini yaitu ip public versi 4. Selain NAT diciptakannya juga ip versi 6 untuk mengtasi permasalahn tersebut.
Baiklah sekarang kita buat topologinya terlebih dahulu.


Lalu aktifkan interface dan beri ip pada router, juga beri ip pada server dan pc client.




Setelah itu kita lakukan konfigurasi NATnya. Disini saya menggunakan Dynamic NAT.


Router(config)#ip nat pool CLIENT 10.10.10.50 10.10.10.100 netmask 255.255.255.0
Router(config)#ip nat inside source list 1 pool CLIENT
Router(config)#access-list 1 permit 192.168.20.0 0.0.0.255
Router(config-if)#ip nat inside
Router(config-if)#int fa0/0
Router(config-if)#ip nat outside

Lalu kita IP Route pada router 1


Router(config)#ip route 0.0.0.0 0.0.0.0 10.10.10.1

Lalu kita test ping pada salah satu pc ke server.


Kita coba show ip route translation pada router 1.


F. Refrensi
Kak Nadjib Ali (Best Path Network)
Kak Rival Ardiansyah (Best Path Network)

Nah itu dia sekian dari saya. Mohon maaf jika ada tutur kata yang kurang berkenan dari saya. Semoga bermanfaat.

Wassalmualaikum wr.wb


EmoticonEmoticon